Home / Pengetahuan Umum (page 5)

Pengetahuan Umum

Teknologi dan Lapangan Kerja

TEKNOLOGI DAN LAPANGAN KERJA Beberapa waktu yang lalu, rekan saya di sebuah grup Whatsapp yang saya ikuti memberikan sebuah artikel dari Detik.com tentang polarisasi pekerjaan di gerbang tol. Apa maksudnya dengan polarisasi pekerjaan? Masuknya teknologi e-Money dalam sistem antrian pintu tol telah membuat pekerjaan petugas tol tidak dibutuhkan lagi. Sehingga ...

Read More »

SKLK

SKLK Malaysia merupakan negara berkembang yang memiliki pemerintahan dibawah kerajaan. Sistem pendidikan malaysia memiliki kesamaan dengan di Indonesia, yakni sekolah rendah 6 tahun dan sekolah menengah 5-6 tahun. Sekolah di Malaysia terdapat beberapa macam jenisnya yaitu sekolah kebangsaan atau disebut juga dengan sekolah negeri, sekolah kebangsaan Cina dengan peserta didiknya ...

Read More »

Siklon dan Antisiklon

Siklon dan Antisiklon Gerak Siklonik Angin siklon adalah angin yang gerakannya berputar ke dalam, mengelilingi daerah tekanan minimum. Gerakan Angin Siklonik meliputi : di belahan bumi utara perputarannya berlawanan dengan arah perputaran jarum jam, sedangkan di belahan bumi selatan sesuai dengan arah putaran jarum jam. Gerakan Antisiklonik Angin anti siklon ...

Read More »